Dispora Kaltim Siapkan ‘Bonus’ Bagi Atlet Peraih Mendali Emas di PON XXI Aceh-Sumut 2024

9afa2cc168221109f8aa1dbe8002b224
Admin | 55 views

Oct 8, 2024

Kabid Peningkatan Prestasi Olahraga, Rasman

Foto : Kabid Peningkatan Prestasi Olahraga, Rasman (Istimewa)

ASPIRASIKALTIM.COM, Samarinda – Kabar baik bagi atlet yang meraih mendali emas pada PON XXI Aceh-Sumut 2024 kerana Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Kalimantan Timur (Dispora Kaltim) telah menyiapkan sejumlah bonus.

Kabid Peningkatan Prestasi Olahraga, Rasman menyatakan bahwa telah menyiapkan bonus bagi atlet yang meraih mendali emas pada event PON XXI Aceh-Sumut 2024 karena berhasil mengangkat nama baik Katim hingga Skala Nasional.

“Kita sudah menyiapkan bonus untuk atlet Kaltim yang meraih mendali emas di PON XXI Aceh-Sumut 2024” ujar Rasman.

Namun, Rasma juga mengatakan bahwa belum mendapatkan informasi yang pasti terkait waktu pemberian bonus tersebut.

“Tapi kita masih belum tau pasti akan diberikan pada tahun ini atau tahun depan, kerana belum mendapatkan informasi dari Pemprov Kaltim” tutup Rasman. (*)

Post Views : 55 views

Berita Lainnya

Baca Juga

27 Quotes Ki Hajar Dewantara untuk Hari Pendidikan Nasional, Inspiratif dan Memotivasi

Hari Pendidikan Nasional yang diperingati tanggal 2…

Zulhansyah, Ketua HMI Cabang Kukar Menyoroti Rusaknya Akses Jalan Menuju Daerah Hulu

Aspirasikaltim.Com, Kukar – Ketua Umum Himpunan Mahasiswa…

Disdikbud Kukar Adakan Kegiatan Peningkatan Kompetensi Guru Melalui MGMP Tingkat SMP

MGMP Seni Budaya (AK.Com) ASPIRASIKALTIM.COM, Kukar –…

Pemerintah Kecamatan Tenggarong Seberang Terus Tingkatkan Sektor Pertanian

Camat Tenggarong Seberang Tego Wiyono (Aspirasi Kaltim)…

Pos Populer

Pengunjung

Pengunjung Hari Ini: 273

Kunjungan Hari Ini:  291

Total Pengunjung: 41949

Total Kunjungan: 52894

Pengunjung Online: 2